Keduanya adalah pemanis yang mengandung glukosa dan fruktosa. Namun, untuk gula, dalam proses produksi, asam organik, protein, unsur nitrogen, enzim dan
vitamin dalam tebu hancur, sedangkan maduadalah pemanis alami yang tidak mengalami proses
pemanasan seperti gula meja. Madu
juga memiliki antioksidan yang
menguntungkan dan sifat antimikroba
yang tidak ada pada dalam
gula meja.
![]() |
Ganti Gula anda Dengan Madu |
Berikut adalah
tiga fakta tentang kandungan gizi pada madu yang akan membuat Anda merasa perlu untuk mengkonsumsi madu:
1. Satu sendok makan gula meja atau sukrosa
mengandung 46 kalori, sedangkan satu sendok makan madu mengandung 64 kalori.
2. Gula meja adalah sukrosa, yang terdiri dari dua molekul yang saling
terikat. Ketika kita makan gula
meja, tubuh kita harus
menggunakan enzim untuk memisahkan molekul tersebut agar tubuh kita dapat menggunakan energi gula itu. Berbeda
dengan madu. Lebah telah menambahkan
enzim khusus pada nectar madu yang dapat membagi
sukrosa menjadi glukosa dan fruktosa - dua gula sederhana yang dapat
diserap langsung oleh tubuh kita sebagai energi.
3. Tidak seperti madu, gula meja sedikit
sekali kandungan mineral dan vitamin
(karena itu sudah sering disebut kalori kosong), sehingga menggunakan nutrisi yang ada ditubuh
untuk dimetabolisme ke dalam sistem. Ketika nutrisi ini semua habis, terjadi
metabolisme tubuh atas kolesterol yang tidak diinginkan dan asam
lemak terhambat, yang berdampak pada kolesterol tinggi dan menyebabkan obesitas akibat asam lemak yang lebih tinggi pada organ dan jaringan. Itu
sebabnya tidak jarang untuk orang gemuk menderita kekurangan gizi dan masalah
kesehatan lainnya yang terkait.
Karena kelebihannya maka tidak ada alas an lagi bagi anda
yang ingn menjaga kesehatan untuk menggati gula meja anda dengan madu. Walaupun
madu memiliki rasa yang agak sedikit berbeda dengan gula meja. Semoga
Bermanfaat :D
Madu vs Gula, dimana perbedaannya?
4/
5
Oleh
lebah123